Rabu, 09 Oktober 2013

10 Tips Ampuh Menjadi Sukses dan Kaya Raya

10 Tips Ampuh Menjadi Sukses dan Kaya Raya, Siapa yang tidak ingin menjadi sukses dan kaya raya, kehidupan yang mapan dan harmonis menjadi dambaan setiap orang, menjadi sukses adalah salah satu caranya, tapi bagaimana sukses itu diraih? apakah sukses dapat dicapai dalam waktu yang singkat, mari baca dengan seksama 10 tips ampuh untuk menjadi sukses ini :
1. Jangan kompromi terhadap kualitas hasil kerja. Biasanya di awal-awal memulai usaha kita sangat bersemangat, terkadang kita diuji untuk menjadi serakah, sehingga mengorbankan kualitas dari produk atau jasa yang kita jual. Padahal kualitas itu yang membangun merek atau hasil kerja kita, dan orang bakal balik ke kita apabila kita memberikan pekerjaan dengan kualitas terbaik.
2. Tak ada perjalanan yang dimulai dan diakhiri di tempat yang sama. Siap-siap untuk memodifikasi atau bahkan meninggalkan rencana bisnis yang telah anda buat dengan kerja keras. Karena untuk bisa bertahan, anda harus sangat fleksibel untuk mengubah berbagai rencana.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

 

tyak ☺ Copyright © 2011 Design by Ipietoon Blogger Template | web hosting